“Kalau dibilang kendala tidak ada, tapi repot pasti iya, bohong kalau tidak. Tapi disitulah tantangannya, punya dua anak, apalagi yang paling kecil umur 2 tahun, yang lagi aktif-aktifnya. Saya ingin membuktikan kepada orang-orang yang sering menjadikan alasan karena anak tidak bisa berbisnis,” ujarnya.
Namun saya mempunyai prinsip sebaliknya. “Karena anaklah saya harus sukses. Mereka motivasi terbesar saya untuk sukses, agar mereka bisa dapat kehidupan dan pendidikan yang lebih layak. Alhamdulillah hingga titik ini, saya tetap bisa menjalankan bisnis, meskipun punya punya dua anak. Bisnis gak susah kok, tinggal posting dan ada orderan tinggal kirim,” tuturnya. (*)