6. Mendekatkan Diri kepada Allah dengan Tunduk dan Khusyuk Di malam Lailatul Qadr, seluruh makhluk tunduk dan Allah memberikan ampunan serta rahmat-Nya kepada hamba-hamba-Nya yang ikhlas dalam beribadah.
Menurut Imam Al-Ghazali dalam Ihya Ulum al-Din, keikhlasan dalam beribadah adalah syarat utama untuk meraih keberkahan malam ini. Orang yang beribadah dengan penuh ketundukan dan kekhusyukan akan lebih mudah meraih rahmat Allah. (*)
Laman 3 dari 3