Selanjutnya, setelah pengundian dan pencabutan nomor urut selesai, KPU Pasaman Barat melaksanakan deklarasi pemilu damai, bersama pasangan calon, dan Forkopimda serta ketua–ketua Partai pengusung termasuk instansi terkait lainnya. (*)
Laman 3 dari 3