“Belum ada pemberitahuan dari Pertamina, jenis kendaraan yang mendapat BBM bersubsidi,” ujarnya.
Terpisah, salah seorang pengendara roda empat, Ujang menyatakan, tidak tahu bagaimana cara mengisi BBM di SPBU dengan menggunakan My Pertamina. Ia juga keberatan membeli BBM bersubsidi menggunakan aplikasi tersebut, karena membuat masyarakat ribet dan susah.
“Saya kurang setuju membeli BBM pakai aplikasi yang akan membuat masyarakat ribet. Saya telah mengetahui program tersebut,” katanya usai mengisi BBM pertalite. (*)