Dalam penatausahaan keuangan, Pemkab Solok Selatan mengadopsi Sistem Informasi Manajemen Daerah (SIMDA) dari BPKP. Dalam perkembangannnya, SIMDA berbasis desktop beralih menjadi aplikasi yang dapat diakses melalui browser atau yang disebut dengan SIMDA-NG.
“Kemudian ini juga untuk meningkatkan kompetensi sumber daya manusia pengelola keuangan masing-masing SKPD dan untuk meningkatkan kualitas pengelolaan keuangan daerah, sehingga lebih efektif, efisien, ekonomis, transparan dan akuntabel,” katanya. (*)