Sementara, dengan kondisi tak adanya beras yang diproduksi, terpaksa para konsumennya yang berada di luar daerah untuk bersabar dan tidak melakukan pemutusan kontrak.
“Karena beras tidak ada, terpaksa kita jelaskan kepada mereka agar mau bersabar, karena kita sebagai penyedia atau produsen tentu takut juga kalau terjadi putus kontrak,” katanya. (*)
Laman 2 dari 2
Reporter:
Rezky