“Mudahan-mudahan melalui momentum ini, semangat belajar anak-anak kita lebih ditingkatkan,” katanya.
Sementara itu, Kepala SMAN 1 Lubuk Basung, Hilda Sridewita mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Kasat Binmas tersebut. Ia berharap kegiatan tersebut berlanjut.
“Ini kegiatan yang bagus, semoga saja bisa berlanjut pada semester berikutnya,” ucapnya. (*)