“Dana yang terkumpul bakal kami serahkan, dan sebagai umat beragama kami harus peduli terhadap saudara yang sedang membangun lembaga pendidikan,” ucapnya.
Sementara itu, Pimpinan Pondok Pesantren Al Hafidz Ibnu Hajar, Ustad Efendi Syamsuar Katik Labai Marajo mengucapkan terima kasih kepada Kapolres Agam dan personel jajaran yang telah memberikan bantuan pembangunan asrama.
“Semoga kepedulian seperti ini terus berlanjut, sehingga asrama bisa selesai,” katanya. (*)